welcome

Sabtu, 10 Desember 2011

PENGERTIAN SERVER

19. pengertian server, client, kabel dan konektor . 


-   server adalah sistem komputer yang menyediakan jenis layanan tertentu dalam sebuah jaringan komputer. server menyediakan file, printer, dan pelayanan lain untuk client..

-    komputer client adalah komputer yang digunakan untuk melakukan pengolahan data yang diambil dari server. komputer client menerima pelayanan dari komputer server.
-    kabel dan konektor adalah kabel jaringan yang digunakan untuk menghubungkan satu komputer dengan komputer yang lain. kabel yang biasa digunakan di jaringan adalah kabel UTP.

http://up-ayu-9d.blogspot.com/2011/03/pengertian-server-client-kabel-dan.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar